Desa Wisata Saung Ciburial Garut

Di zaman maju dan semakin modern seperti sekarang ini, segala permainan, kesenian dan kebudayaan tradisional tergerus oleh kemajuan zaman dan teknologi, hingga anak di zaman sekarang seakan Autis asyik dengan dunia Gadget dan tak peduli dengan lingkungan sekitar, jelas lingkungan seperti itu membuat anak kaku dan susah jika harus bergaul dan sulit untuk memiliki banyak teman, sifat egois yang pasti akan menguasai emosi sianak.


Melihat hal demikian kini HdG Team Reborn mempunyai trobosan baru dalam Paket Wisata Saung Ciburial, paket didalamnya banyak dan bervariatif, berikut adalah Paket Wisata Saung Cibuarial :
  1. Home Stay Desa Wisata Saung Ciburial
Paket ini sangat Wajib dan Sangat Kami Rekomendasikan Bagi keluarga atau sekolah-sekolah, karena kita benar-benar belajar cara kehidupan di perkampungan yang jauh dari Gadget dan Teknologi. Para Peserta akan tinggal di rumah warga di sekitar Saung Ciburial, Kita akan belajar bercocok tanam, berternak, seni, budaya lokal, dan permainan traditional, hingga sedikit besarnya bisa berpengaruh dalam memupuk mental dan naluri bahwa manusia adalah mahkluk sosial, karena si anak akan di tuntut belajar dengan alam dan lingkungannya sekitar perkampungan.







     2 . Camping Ground Desa Wisata Saung Ciburial

Paket ini juga termasuk paket unggulan kami, karena Para Peserta benar-benar menyatu dengan alam dan bisa belajar kehidupan di alam perkampungan. tentu Api unggun dan Kambing Guling adalah Hal yang wajib Hadir dalam paket ini, juga Team Building kreatif dan Fun Game yng menarik akan kami sajikan kepada para peserta.




ayoo segeraa berwisata ke Kabupaten Garut, Khususnya di Desa Wisata Saung Ciburial, dapatkan kepuasan anda bermain dan bergembira dengan alam perkampungan yang masih asri dan terjaga

INGAT GARUT,,,!!! INGAT HDG

No comments :

Post a Comment